- Joon bi / Jhoon Bee / Ready (Siap)
Sikap siap dalam Taekwondo. Kaki selebar bahu, pikiran terfokus, badan tegap, kedua tangan mengepal berjarak satu kepal di depan sabuk, pandangan lurus ke depan.
- Cha-ryot / Cha-Ryut/ Attention Stance (Perhatian)
Sikap siap, kedua kaki rapat (dua ibu jari bertemu), kedua tangan mengepal disamping badan, pandangan tetap lurus kedepan.
- Kyeong-rye /Kyung-Ne/ Bow (Hormat)
Memberi hormat dengan membungkukkan badan.
- Sabum (Instruktur)
- Sabum Nim (Instruktur kepala)
- Kyo Sah (Asisten Pelatih)
- Hubae (Yunior)
- Seonbae (Senior)
- Jee ja / Student (Murid)
- Tae Kwon Do Junshin (Prinsip Ajaran Tae Kwon Do)
- Muknyeom (Meditasi)
- A Nee (Tidak)
- Yee (Ya)
- Dobok (Seragam Taekwondo)
- Geup (Tingkatan Warna Sabuk Taekwondo)
- Dan (Tingkatan Sabuk Hitam Taekwondo)
- Poomse / Style-Forms (Jurus)
- Do Jang (Tempat Latihan)
- Kwan (school / sekolah / kelompok)
- Joobi Undong (Warming Up)
- Tie (Sabuk latihan)
- Kisul (Teknik)
- Kyorugi / Sparring (Pertarungan “Full Contact”)
- HoGo (Pelindung Badan/Body Protector)
- Kihap (powerful yell, to collect and focus internal energy / Berteriak Keras Untuk Mengumpulkan, Menyalurkan, MemFokuskan Energi didalam Tubuh)
- Boo Sang / Injury (Cidera)
- Shi-jak / See jak (mulai)
- Kal-yeo (berhenti)
- Kye-suk (lanjutkan)
- Keu-man / Ko Man (berakhir)
- Ba Ruh (kembali posisi awal)
- Ap Ora (maju)
- Dwiro (mundur)
- Dwitora / Dwee Ro Do rah (putar/balik)
- Owen (kiri/left)
- Oreun (kanan/right)
- Yeop Ora (kesamping)
- Bandae(sejajar dengan kaki)
- Baro ( berlawanan dengan kaki)
- Ha-nah (satu)
- Tul (dua)
- Seht (tiga)
- Neth (empat)
- Ta-seot (lima)
- Yeo-seot (enam)
- Il-gop (tujuh)
- Yeo-dul (delapan)
- A-hop (sembilan)
- Yeol (sepuluh)
- Yeol–Hanna (sebelas)
- Yeul-Tuk (dua belas)
- SeuMool (dua puluh)
- SeuMool-Hanna (dua puluh satu)
- Soreun (tiga puluh)
- Maheun (empat puluh)
- Sheen (lima puluh)
- YeSoon (enam puluh)
- IlHeun (tujuh puluh)
- YuDoon (delapan puluh)
- AHeun (sembilan puluh)
- Bak (seratus)
- Il (ke-satu)
- Ye (ke-dua)
- Sam (ke-tiga)
- Sah (ke-empat)
- Oh (ke-lima)
- Yook (ke-enam)
- Chil (ke-tujuh)
- Paal (ke-delapan)
- Koo (ke-sembilan)
- Sip (Ke-sepuluh)
- Are, sasaran antara sabuk ke bawah
- Momtong, sasaran sabuk sampai leher
- Eolgeol, sasaran leher ke atas
- Seogi (sikap kuda-kuda
- Neolpyo Seogi (sikap kuda-kuda terbuka)
- Pyeonhi Seogi (sikap kuda-kuda rileks)
- Charyeot Seogi (sikap kuda-kuda bersiap)
- Naranhi Seogi (sikap kuda-kuda sejajar).
- Juchum Seogi (sikap kuda-kuda duduk).
- Ap Seogi (sikap kuda-kuda jalan pendek).
- Ap Kubi Seogi (sikap kuda-kuda jalan panjang).
- Dwit Kubi Seogi (sikap kuda-kuda kuda-kuda L).
- Beom Seogi (sikap kuda-kuda harimau).
- Hakdari Seogi (sikap kuda-kuda satu kaki)
- Moa Seogi (sikap kuda-kuda tertutup)
- Koa Seogi (sikap kuda-kuda kaki menyilang).
- Teuksu Poom Seogi (sikap kuda-kuda khusus).
- Kibon Junbi Seogi (sikap kuda-kuda siap).
- Bojumeok Junbi Seogi (sikap kuda-kuda siap dengan menutup kepalan).
- Are Makki / Low block
- Owen Ap Kubi Bakat Palmok Are Bakat Makki (Maju kaki kiri, sikap ap kubi, tangkisan arah bawah sejajar dengan kaki depan).
- Momtong Makki / Middle block
- Owen Ap Kubi Bakat Palmok Momtong Bakat Makki (Maju kaki kiri, sikap Ap Kubi, tangkisan arah tengah dibawah mata dari dalam ke luar dengan menggunakan lengan bagian luar, tangkisan sejajar dengan kaki depan).
- Owen Ap Kubi Bakat Palmok Momtong Makki (Maju kaki kiri, sikap Ap Kubi, tangkisan arah tengah dibawah mata dari luar ke dalam menggunakan lengan bagian luar, tangkisan sejajar dengan kaki).
- Owen Ap Kubi Bakat Palmok Momtong An Makki (Maju kaki kiri, sikap Ap Kubi, tangkisan arah tengah dibawah mata dari luar ke dalam menggunakan lengan bagian luar, tangkisan berlawanan dengan kaki).
- Owen Ap Kubi An Palmok Momtong Bakat Makki (Maju kaki kiri, sikap Ap Kubi, tangkisan arah tengah dibawah mata dari dalam ke luar menggunakan lengan bagian dalam, tangkisan searah dengan kaki).
- Eolgeol Makki / High block
- Owen Ap Kubi Bakat palmok Eolgeol Bakat Makki (Maju kaki kiri, sikap ap kubi, tangkisan arah atas kepala menggunakan lengan bagian luar, tangkisan sejajar dengan kaki).
- Jireugi (Pukulan dengan kepalan)
- Owen Ap Kubi Momtong (Bandae) Jireugi (Maju kaki kiri, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah perut (ulu hati), pukulan sejajar dengan kaki).
- Owen Ap Kubi Momtong (Baro) Jireugi (Maju kaki kiri, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah perut (ulu hati), pukulan berlwanan dengan kaki).
- Oreun Ap Kubi Momtong (Bandae) Jireugi (Maju kaki kanan, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah perut (ulu hati), pukulan sejajar dengan kaki).
- Oreun Ap Kubi Momtong (Baro) Jireugi (Maju kaki kanan, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah perut (ulu hati), pukulan berlwanan dengan kaki).
- Oreun Ap Kubi Momtong Dobeon Jireugi (Maju kaki kanan, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah perut (ulu hati) dua kali, pukulan pertama searah dengan kaki).
- Owen Ap Kubi Momtong Dobeon Jireugi (Maju kaki kiri, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah perut (ulu hati) dua kali, pukulan pertama searah dengan kaki).
- Owen Ap Kubi Are (Baro) Jireugi (Maju kaki kiri, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah bawah perut , pukulan berlwanan dengan kaki).
- Oreun Ap Kubi Are (Bandae) Jireugi (Maju kaki kanan, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah bawah perut, pukulan sejajar dengan kaki).
- Owen Ap Kubi Eol-Geol (Baro) Jireugi (Maju kaki kiri, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah atas (kepala) , pukulan berlwanan dengan kaki).
- Oreun Ap Kubi Eol-Geol (Bandae) Jireugi (Maju kaki kanan, sikap ap kubi, pukulan kepalan arah atas (kepala), pukulan sejajar dengan kaki).
- Ap Chagi / Ap Cha Ki / Front kick (tendangan arah lurus kedepan)
- Yeop Chagi / Yeo Cha Ki / Side kick (tendangan arah samping)
- Dollyo Chagi / Dol Ryo Cha Ki / Round kick (tendangan melingkar kedepan)
- Ap Niro Chagi (tendangan dengan sentakan dan dorongan kedepan)
- Dwi Chagi / Backward kick (tendangan arah belakang)
- Pyojop Chagi (tendangan menampar)
- Del Ol Chigi / Smash Kick (tendangan smash dari atas ke bawah seperti “cangkul”)
- Chao Ligi / Cha Ol Ri Ki /(tendangan ayunan lurus ke depan dari bawah ke atas dengan sasaran dagu).
Sumber : Mubiji
Tidak ada komentar:
Posting Komentar